TOPIK
Berita Malinau Terkini
-
Belanja daerah turun drastis, warga berharap Pemkab Malinau tetap komitmen melanjutkan SOA penerbangan perintis.
-
3 wilayah di zona pesisir sungai, Kecamatan Malinau Kota, Mentarang, dan Malinau Barat terancam banjir di tengah curah hujan tinggi awal tahun 2026.
-
Dinas Perikanan Malinau mencatat kenaikan 9 ton produksi ikan air tawar sepanjang 2025 belum mampu menutup gap kebutuhan puluhan ribu ton.
-
Saat kunjungan ke Rutan Polres Malinau, para tahanan curhat ke Bupati Malinau Wempi W Mawa mereka menyesal mengkonsumai narkoba.
-
Ditemukan kubur batu purba tersebar di kawasan Taman Nasional Kayan Mentarang, diyakini sebagai bukti peradaban Neolitik akhir di Kalimantan Utara.
-
Sepanjang 2025, Dishub Malinau mencatat pertumbuhan penumpang speedboat rute Malinau-Tarakan, lebaran dan Irau jadu pendongkrak kenaikan.
-
Mulai dari usaha ultramikro bermodal di bawah Rp5 juta hingga perusahaan besar di Kabupaten Malinau akan dipotret secara menyeluruh oleh BPS
-
Keberedaan ikan tongkol, ikan layang dan ikan kembung sulit ditemukan di Pasar Induk Malinau Kota, Kabupaten Malinau Kalimantan Utara.
-
Harga bawang merah turun 9,3 persen, cabai rawit merah anjlok 36,8 persen, ini menandai stabilisasi harga bahan pokok di Malinau, Kalimantan Utara.
-
APBD Malinau 2026 terkoreksi dari Rp3,2 triliun menjadi Rp2,4 triliun, ini disebabkan menurunnya komponen dana transfer ke daerah (TKD).
-
KONI Malinau bakal merehabilitasi sejumlah lapangan bulu tangkis di tingkat kecamatan untuk digunakan multifungsi pada Porprov Kaltara 2026.
-
SDN 002 Malinau Kota kembali terdampak banjir musiman sejak Jumat (2/1/2026), hingga menggenangi halaman dan ruang guru.
-
Temuan kuburan batu purba di Lalut Birai dan Long Berini, TNKM Malinau, Kaltara, semakin menguatkan jejak peradaban neolitik.
-
Temuan BPS pada tahun 2025, sektor jasa di Malinau menjadi penyerap tenaga kerja terbesar (43,50%), menggeser sektor pertanian (43,48%).
-
Kini banjir yang sempat mengenangi sejumlah rumah di Wilayah Malinau Kota dan Malinau Barat kini berangsur-angsur mulai surut.
-
Intip empat objek wisata di Malinau, yang bisa jadi pilihan Anda berlibur di akhir pekan.
-
Sejumlah rumah di Desa Tanjung Lapang Malinau Kalimantan Utara tenggelam, akibat luapan air sungai yang tinggi air capai 50 centi meter.
-
Intip rekomendasi wisata alam di Kabupaten Malinau, Kaltara: Sungai Belayan, Tane Olen, Air Terjun Seklibon, Air Terjun Warod
-
Tahun 2026, Pemkab Malinau pakai 4 jurus efisiensi belanja: perjalanan dinas, konsumsi rapat, ATK, dan BBM jadi sasaran perampingan, TPP ASN aman.
-
Ketua KONI Malinau, Ernes Silvanus menegaskan tersisa waktu sembilan bulan untuk mempersiapkan atlet dan seluruh aspek pendukung Porprov Kaltara.
-
Data Satresnarkoba Polres Malinau menunjukkan pergeseran pola, jumlah pemakai narkoba turun dari 30 menjadi 19 orang, tetapi pengedar melonjak drastis
-
Efisiensi besar-besaran tahun 2026, Pemkab Malinau bakal selektif dalam pengerjaan proyek fisik, prioritaskan akses pertanian dan konektivitas desa.
-
Data Satlantas Polres Malinau menunjukkan jumlah korban kecelakaan tahun 2024 mencapai 173 orang, sementara tahun 2025 turun menjadi 131 orang.
-
Apresiasi untuk 307 atlet Malinau peraih medali emas, perak, dan perunggu sejak 2000–2023, terima bonus total Rp493 juta.
-
Tren kejahatan di Malinau, Kalimantan Utara meningkat dalam lima tahun terakhir, Polres Malinau mencatat 69 kasus kriminal sepanjang 2025.
-
Bantuan stimulus ekonomi kebijakan Pemerintah Kabupaten Malinau tahun ini diberikan kepada 1.386 penerima.
-
Potensi musibah kebakaran hingga kecelakaan diwaspadai kerap terjadi karena padatnya aktivitas masyarakat.
-
Kabar gembira bagi warga lanjut usia (Lansia) penerima manfaat stimulan pemerintah Kabupaten Malinau telah dicairkan jelang akhir tahun 2025.
-
UMK Malinau telah ditetapkan berdasarkan Keputusan Gubernur Kaltara bersama 4 kabupaten/kota termasuk Upah Minimum Provinsi.
-
Harga bahan pokok di Malinau, Kalimantan Utara, jelang pergantian tahun terpantau berfluktuasi sepekan terakhir.