Mata Lokal Memilih

Daftar 61 Nama Bakal Calon Kepala Daerah dari PDIP, Ada Nama Najirah dan Edi Damansyah dari Kaltim

Berikut daftar 61 nama bakal calon kepala daerah yang direkomendasikan DPP PDIP, ada nama Najirah (Bontang) dan Edi Damansyah (Kutai Kartanegara).

Editor: Sumarsono
TribunKaltara.com
DPP PDIP mengeluarkan 61 surat rekomendasi bakal calon kepala daerah yang bakal maju di Pilkada serentak 2024, ada nama Najirah (Bontang) dan Edi Damansyah (Kutai Kartanegara), Kalimantan Timur.(TribunKaltara.com) 

TRIBUNKALTARA.COM –  Berikut daftar 61 nama bakal calon kepala daerah yang direkomendasikan DPP PDI Perjuangan, ada nama Najirah ( Bontang ) dan Edi Damansyah ( Kutai Kartanegara ), Kalimantan Timur.

Berdasarkan surat DPP PDIP Nomor: 6165/IN-DPP/V/2024 perihal Instruksi dan Undangan Pemantapan Tahap 1 Tim Pemenangan Pilkada serentak 2024 disebutkan 61 bakal calon kepala daerah yang direkomendasikan DPP PDI Perjuangan ( PDIP ).

Surat DPP PDIP ditujukan kepada bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah di Pilkada 2024 ditandatangani oleh Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto dan Ketua Bambang Wuryanto.

Mereka yang masuk dalam daftar nama bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang direkomendasikan DPP PDIP wajib hadir di salah satu hotel di Bogor pada Jumat (7/6/2024).

Dalam surat tersebut disebutkan agendanya adalah pemantapan sekaligus konsolidasi internal partai untuk pemenangan Pilkada 2024 bersama DPP PDIP.

Diminta kepada para bakal calon kepala daerah yang diundang untuk menyertakan 9 orang tim pemenangan dari daerah.

nama balon pdip
Berikut daftar 61 nama bakal calon kepala daerah yang direkomendasikan DPP PDI Perjuangan, ada nama Najirah ( Bontang ) dan Edi Damansyah ( Kutai Kartanegara ), Kalimantan Timur.

Daftar 61 bakal calon kepala daerah, terdiri dari 3 bakal calon gubernur dan 58 bakal calon bupati/wali kota dan wakil bupati/wakil wali kota.

Baca juga: 2 Politisi Perempuan Siap Maju Pilkada Kaltim 2024, Lanjutkan Posisi Suami karena Terpapar Covid-19

Berikut 3 bakal calon gubernur yang mendapatkan rekomendasi dari DPP PDI Perjuangan:

1. Steven O.E. Kandouw (Sulawesi Utara)

2. Lukman Abunawas (Sulawesi Tenggara)

3. Meki Nawipa (Papua Tengah)

Sedangkan, 58 nama bakal 58 bakal calon bupati/wali kota dan wakil bupati/wakil wali kota di Pilkada 2024 yang dapat rekomendasi dari DPP PDI Perjuangan, yakni:

Baca juga: Nama-nama Kader PDIP Bakal Diusung Maju Pilkada Kaltim 2024, Pendaftaran Calon Dibuka hingga 15 Mei

1. Darma Wijaya/Adin Umar Yusri Tambunan (Serdang Badagai)

2. Ya'atulo Gulo/Arota Lase (Nias)

3. H. Zahir (Batubara)

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved