TAG
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum
-
Pemerataan BBM Satu Harga, Pertamina Bangun Lagi SPBU di Wilayah Perbatasan Krayan Nunukan Kaltara
Pertamina akan menambah SPBU di wilayah perbatasan RI-Malaysia. Tepatnya di Krayan, Nunukan, Kalimantan Utara.
Selasa, 16 September 2025 -
Nelayan Tana Tidung Kaltara Ikut Terdampak Polemik BBM, DPPP Sebut Belum Dapat Hak Penuh di SPBN
Polemik keterbatasan BBM dan ketidak jelasan jam operasional Tana Tidung ternyata tidak hanya dirasakan masyarakat umum, tetapi juga nelayan.
Senin, 8 September 2025 -
DPRD Tana Tidung Kaltara Panggil Pengelola SPBU, Sepakati Jam Operasional BBM Lebih Jelas
Komisi II DPRD Tana Tidung menindaklanjuti keluhan masyarakat terkait sulitnya mendapatkan BBM di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum .
Senin, 8 September 2025 -
Kerap Dikeluhkan Warga, Satpol PP Tana Tidung Kaltara Bakal Panggil Pengelola SPBU Jarang Beroperasi
Sering dikeluhkan masyarakat, Satpol PP Tana Tidung akan memanggil pengelola SPBU yang hanya buka dalam waktu singkat.
Senin, 11 Agustus 2025 -
Sering Terjadi Antrean di Setiap SPBU, DPRD Kaltara Akan Segera Berkoordinasi Dengan Pihak Pertamina
Fenomena panjangnya antrian di SPBU di setiap Kabupaten/Kota di Kaltara telah menyita perhatian Wakil DPRD Provinsi Kaltara, Muddain.
Minggu, 17 November 2024 -
Jelang Idul Fitri 1445 Hijriah, Polres Nunukan Cek Stok dan Potensi Penyalahgunaan BBM di 5 SPBU
Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah (H), Polres Nunukan lakukan pengecekan stok dan potensi penyalahgunaan BBM di sejumlah SPBU.
Senin, 8 April 2024 -
Dua Hari Jelang Lebaran, SPBU di Nunukan Buka Hingga Pukul 21.30 Wita, Pasok BBM Naik 10 Persen
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Cahaya Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) dibuka hingga pukul 21.30 Wita jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H
Senin, 8 April 2024 -
Solar Langka, Disperindagkop Tana Tidung Ungkap Kuota Terbatas, Hanya Dilayani Satu SPBU
Pendistribusian solar di Kabupaten Tana Tidung hanya ditopang satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) saja.
Kamis, 15 September 2022 -
Harga BBM Naik, Tukang Ojek di Kabupaten Tana Tidung ini Beri Alasan Tetap Pilih Beli Bensin Botolan
Harga BBM naik, tukang ojek di Kabupaten Tana Tidung ini beri alasan tetap pilih beli bensin botolan: Mending beli yang eceran aja lebih cepat.
Selasa, 6 September 2022 -
Ketersediaan Stok BBM di Bulungan Masih Terbatas, Isi Pertalite Plat Nomor Kendaraan Dicatat
Kenaikan harga BBM yang diberlakukan pemerintah ternyata tidak diiringi dengan ketersediaan stok BBM di Bulungan. Pertamina harus memiliki komitmen.
Senin, 5 September 2022 -
Distribusi Biosolar di Tana Tidung Akan Ditertibkan, Disperindagkop Tana Tidung Panggil Penyalur BBM
Distribusi biosolar dari penyalur resmi di Kabupaten Tana Tidung harus dibagi rata, untuk itu Disperindagkop bakal tertibkan pendistribusianya.
Jumat, 29 Juli 2022 -
Pertamina Tegaskan Penyalur Resmi tak Boleh Distribusikan BBM di Luar Daerah, Melanggar Dapat Sanksi
Area Manager Communication & CSR Regional Kalimantan, Susanto August mengaku, sesuai aturan SPBU dan APMS tak boleh menyalurkan BBM di luar daerah.
Selasa, 26 Juli 2022 -
Ketersediaan Terbatas dan Antrean Mengular, Pertamina Sebut Pasokan BBM ke Bulungan Sudah Mencukupi
Ketersediaan Bahan Bakar Minyak terbatas & antrean mengular, Pertamina sebut pasokan BBM ke Bulungan sudah mencukupi, Bupati Syarwani mempertanyakan.
Senin, 11 Juli 2022