TAG
Subsidi Ongkos Angkut
-
SOA Penumpang Pesawat Pulang Pergi Krayan-Nunukan Kaltara Tahun ini Dianggarkan 286 Flight
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nunukan menganggarkan 286 flight penerbangan subsidi pergi pulang (PP) Krayan-Nunukan tahun anggaran 2025.
Jumat, 17 Januari 2025 -
APBD 2025 Malinau Kaltara, Belanja Subsidi Transportasi Baru Digagas Tahun Depan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Malinau Tahun 2025 telah ditetapkan bersama melalui Peraturan Daerah atau Perda 10/2024.
Senin, 30 Desember 2024 -
Update SOA Bapok Sungai dan Udara Sisa 3 Kali Flight, DKUPP Nunukan Beri Target Hingga 17 Desember
Subsidi Ongkos Angkut (SOA) barang kebutuhan pokok (Bapok) baik sungai maupun udara terus bergulir hingga saat ini.
Rabu, 4 Desember 2024 -
Bupati Nunukan Kaltara Sebut SOA Udara ke Krayan Capai Rp920 Juta, Asmin Laura: Kendalikan Inflasi
Bupati Nunukan sebut SOA barang melalui udara ke dataran tinggi Krayan menggunakan APBD murni tahun 2024 sekira Rp920 juta.
Sabtu, 16 November 2024 -
Jamin dengan Harga Terjangkau, DKUPP Nunukan Kaltara Pastikan Ketersediaan Bapok Hingga Nataru 2024
DKUPP Nunukan, menjamin ketersediaan barang kebutuhan pokok (Bapok) hingga perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 dengan harga terjangkau.
Rabu, 6 November 2024 -
SOA Barang Via Sungai dan Udara di Nunukan Kaltara Mulai Bergulir November Hingga Desember 2024
Subsidi Ongkos Angkut (SOA) barang via sungai dan udara di Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara (Kaltara) mulai bergulir November hingga Desember 2024.
Selasa, 5 November 2024 -
8 Tahun Jabat Bupati Nunukan, Asmin Laura Akui Ekonomi Tumbuh Merata, Singgung Listrik dan Air
Bupati Nunukan Asmin Laura akui ekonomi selama 8 tahun memimpin Nunukan tumbuh adil dan merata.
Minggu, 13 Oktober 2024 -
Anggaran SOA Barang Udara Rp 5,5 Miliar, Tahun 2024 Diperluas untuk 22 Desa di Perbatasan Malinau
Subsidi ongkos angkut atau SOA Barang Udara Malinau tahun 2024 diperluas cakupannya untuk total 22 desa di wilayah pedalaman perbatasan Malinau.
Selasa, 17 September 2024 -
Kerap Terjadi Pembatalan, Pelayanan Penerbangan Bersubsidi ke Perbatasan Dikeluhkan Penumpang
Pelayanan transportasi penerbangan bersubsidi ke wilayah perbatasan Kaltara dikeluhkan karena kerap terjadi pembatalan penerbangan secara sepihak.
Selasa, 27 Agustus 2024 -
Anggarkan Rp 18 M, Pemprov Kaltara Tambah Rute Layanan SOA dari Tanjung Selor Menuju Krayan Nunukan
Kepala DPPK-UKM Kaltara, Hasriyani menyampaikan ada penambahan rute untuk layanan Subsidi Ongkos Angkut (SOA) pada wilayah perbatasan.
Selasa, 9 Juli 2024 -
SOA Wilayah Perbatasan Rp 18 Miliar Berjalan, Hasriyani: Tambahan Layanan dari Bandara dan Pelabuhan
Pemprov Kaltara menganggarkan sebesar Rp 18 Miliar untuk Subsidi Ongkos Angkut di tahun 2024. Kini program SOA ke wilayah perbatasan sudah berjalan.
Selasa, 9 Juli 2024 -
SOA Udara Malinau Berlanjut Tahun Ini, Saran Pengguna, Mekanisme Hingga Kriteria Penerima Dibenahi
Tahun 2024, Subsidi Ongkos Angkut (SOA) Udara barang dan penumpang ke sejumlah rute perintis kembali dialokasikan melalui APBD Malinau 2024.
Sabtu, 4 Mei 2024 -
Kabar Gembira Bagi Warga Perbatasan Malinau, Tahun 2024 SOA Udara Ditambah Jadi Rp 35,2 Miliar
Kabar gembira bagi warga perbatasan dan pedalaman Kabupaten Malinau, program subsidi ongkos angkut ( SOA ) tahun 2024 ini naik jadi Rp 35,2 miliar.
Kamis, 2 Mei 2024 -
APBD Kaltara Anggarkan Rp 54,9 Miliar, Dishub Ungkap Tiada Penambahan Trayek Baru di SOA 2024
Pemprov Kaltara kembali mengalokasikan anggaran untuk Subsidi Ongkos Angkut (SOA) penumpang pada tahun 2024 sebesar kurang lebih Rp54,9 miliar.
Selasa, 9 Januari 2024 -
Tidak Merata, Pemberian Subsidi Ongkos Angkut Barang Mendapat Sorotan DPRD Kaltara: Saatnya Belajar
Anggota DPRD Kaltara, Marli Kamis menyoroti program Subsidi Ongkos Angkut (SOA), baik yang dilaksanakan oleh pemerintah pusat, maupun daerah.
Selasa, 5 Desember 2023 -
Program Subsidi Ongkos Angkut, Bappeda Malinau Sebut jadi Solusi Temporer Atasi Masalah Akses
Solusi jangka pendek mengurai keterbatasan di daerah terluar Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara diantaranya melalui pelaksanaan Subsidi Ongkos Angkut
Senin, 4 September 2023 -
Pemkab Nunukan Segera Realisasikan SOA Barang ke 3 Kecamatan, DKUPP: Dianggarkan Rp 200.148.654
Pemkab Nunukan melalui DKUPP Nunukan segera realisasikan subsidi ongkos angkut (SOA) barang ke tiga kecamatan. Berikut nominalnya.
Senin, 4 September 2023 -
Tiga Sumber Pembiayaan Subsidi Penerbangan Malinau Tahun 2023, Penumpang Usul Distribusi Diatur
Subsidi penerbangan ke wilayah perintis Kabupaten Malinau Kalimantan Utara tahun 2023 bersumber dari 3 sumber pembiayaan.
Minggu, 16 April 2023 -
Subsidi Penerbangan di Malinau, Kepala Adat di Perbatasan RI-Malaysia: SOA Tekan Disparitas Harga
Kelancaran moda transportasi udara berpengaruh terhadap kesenjangan harga dan bahan pokok di Malinau Kaltara. Terutama wilayah perbatasan RI-Malaysia.
Rabu, 12 April 2023 -
Cerita Perjuangan Lawai Warga Long Nawang Malinau, Sebelum Ada SOA Mau Terbang Antre Dulu
Akses untuk menuju daerah di Apau Layan, satu-satunya adalah penerbagan bersubsdidi. Untuk itu dengan adanya SOA penumpang Warga Long Nawang terbantu.
Rabu, 12 April 2023